Gaji

Gaji PT Simone Semua Posisi, Bonus, Tunjangan dan Fasilitas

Indra Bonit

Gaji PT Simone Semua Posisi, Bonus, Tunjangan dan Fasilitas
Ilustrasi Gaji PT Simone, Source Image: www.google.com/maps

Iberian-Partners.com – PT Simone Accessary Collection menjadi salah satu perusahaan ternama yang banyak diminati oleh para pelamar kerja. Selain gaji PT Simone yang bersaing, benefit didapat juga bisa dikatakan cukup menarik.

Nah pada pembahasan kali ini kami akan menginformasikan kepada kalian semua mengenai gaji PT Simone dan beberapa pembahasan penting lainnya. Untuk itu, jika kalian penasaran dengan gaji didapat di perusahaan ini, silahkan simak artikel ini sampai akhir.

Mengenai soal gaji, bekerja di sebuah perusahaan ternama seperti PT Simone ini tentu menjadi dambaan banyak orang. Bahkan, beberapa orang juga mengklaim jika kesejahteraan karyawan PT Simone ini sangatlah terjamin.

Hal ini dibuktikan dengan pemberian gaji bersaing serta benefit beragam yang jarang diberikan oleh perusahaan lainnya. Apakah benar demikian? Nah daripada penasaran, langsung saja kita masuk ke inti pembahasan berikut ini.

Profil PT Simone Accessary Collection

Profil PT Simone Accessary Collection

PT Simone Accessary Collection adalah sebuah perusahaan yang bergerak di industri manufaktur pembuatan aksesoris fashion ternama di Indonesia. Perusahaan ini berlokasi di Jakarta yang berdiri pada tahun 2005 lalu. Dalam sepak terjangnya, perusahaan ini telah menjadi salah satu pemimpin pasar di sektor aksesoris.

PT Simone Accessary Collection sendiri memproduksi dan mendistribusikan produknya mulai dari perhiasan, tas, sampai kacamata. Dikenal akan reputasinya yang kuat dan kualitas produk inovatif, perusahaan telah berhasil menarik perhatian konsumen bukan hanya di dalam negeri saja, namun hingga ke mancanegara.

Perusahaan juga telah menjalin kerjasama dengan beberapa merk ternama, seperi Zara, H&M, Forever 21 dan lain sebagainya. Hal ini tentu menunjukkan kepercayaan merek-merek kenamaan tersebut terhadap kualitas produk yang dihadirkan oleh PT Simone.

Gaji PT Simone Accessary Collection

Gaji PT Simone Accessary Collection

Setelah kita mengetahui informasi lengkap terkait profil dan sejarah singkat PT Simone Accessary Collection diatas. Selanjutnya kita masuk ke inti pembahasan yaitu mengenai gaji PT Simone Accessary Collection.

Membahas terkait soal gaji, perusahaan ini sudah bisa dipastikan memiliki banyak karyawan dengan tingkat jabatan masing-masing yang terbagi di beberapa divisi. Setiap karyawan tersebut juga sudah pasti memiliki besaran gaji yang berbeda-beda satu sama lain.

Mengenai hal tersebut, penting diketahui bahwa gaji PT Simone tergolong cukup beragam. Besaran gaji didapat juga akan sangat bergantung dari beberapa faktor, mulai dari jabatan, lama bekerja serta pendidikan terakhir.

Namun yang paling berpengaruh dari besar atau kecilnya gaji karyawan adalah tingkat jabatan karyawan di PT Simone ini. Jika penasaran, silahkan simak daftar gaji PT Simone semua posisi yang kami siapkan di bawah ini.

  • General Manager: Rp 15.000.000
  • Manager: Rp 12.000.000
  • Supervisor: Rp 9.000.000
  • Staff Ahli: Rp 7.000.000
  • Staff Senior: Rp 5.500.000
  • Staff Junior: Rp 4.000.000
  • Administrasi Senior: Rp 5.000.000
  • Administrasi Junior: Rp 3.500.000
  • Accounting Senior: Rp 6.000.000
  • Accounting Junior: Rp 4.000.000
  • Marketing Senior: Rp 6.500.000
  • Marketing Junior: Rp 4.500.000
  • Teknik Senior: Rp 7.000.000
  • Teknik Junior: Rp 5.500.000
  • IT Senior: Rp 7.500.000
  • IT Junior: Rp 5.000.000
  • Quality Control: Rp 7.000.000
  • Produksi Senior: Rp 6.500.000
  • Produksi Junior: Rp 5.000.000
  • Pekerja Lapangan Rp 2.000.000
  • Internship/Magang Rp 2.500.000
  • Security Rp 2.500.000
  • Administrasi Rp 3.000.000
  • Data Analyst Intern Rp 3.000.000
  • Human Resources Staff Rp 3.800.000
  • Human Resources Development Rp 4.300.000
  • Management Trainee Rp 4.500.000
  • Staf Keuangan Rp 5.000.000
  • Project Manager Rp 8.500.000
  • Section Head Rp 9.500.000
  • Kepala Seksi Rp 9.900.000

Kami sampaikan lebih dulu bahwasanya besaran gaji diatas hanya sebatas kisaran saja. Kemungkinan akan ada perbedaan dengan gaji asli yang diberikan oleh PT Simone. Jika penasaran, kalian bisa bertanya langsung kepada perusahaan terkait untuk mendapatkan info akurat akan hal tersebut.

Bonus dan Tunjangan Karyawan PT Simone

Bonus dan Tunjangan Karyawan PT Simone

Disamping mendapatkan gaji bulanan, para karyawan juga akan mendapatkan sejumlah benefit berupa bonus, tunjangan, serta fasilitas dari perusahaan. Ya, benefit memang menjadi bentuk kesejahteraan karyawan yang akan dibagikan oleh perusahaan tempatnya bekerja.

Dalam hal ini, benefit juga sudah diatur dalam undang-undang ketenagakerjaan sehingga para perusahaan wajib mematuhi aturan tersebut. Secara umum, baik bonus maupun tunjangan kerap dibagikan dalam bentuk uang tunai di setiap bulannya. Biasanya besaran benefit tersebut juga bergantung pada tingkat jabatan karyawan.

Sama halnya dengan gaji, semakin tinggi jabatan karyawan maka benefit dan bonus didapat juga akan lebih besar. Berikut ini bisa kalian lihat beberapa daftar benefit berupa bonus serta tunjangan yang bisa didapatkan oleh para karyawan PT Simone.

  • BPJS Kesehatan Dan BPJS Ketenagakerjaan
  • Medical Check Up Rutin Tiap tahun
  • Uang Makan
  • Uang Transportasi
  • Intensif Kehadiran
  • THR (Tunjangan Hari Raya)
  • Bonus Akhir Tahun
  • Cuti tahunan
  • Cuti sakit
  • Jenjang karir

Dapat dilihat diatas bahwa PT Simone akan memberikan bonus maupun tunjangan dengan daftar tersebut. Terkait besaran nominalnya, kami belum bisa memberikan informasinya kepada kalian karena belum ada sumber pasti akan hal tersebut.

Akan tetapi disini kami bisa berasumsi jika untuk bonus akhir tahun dan juga tunjangan hari raya, kemungkinan nominal yang didapat bisa sebesar 1 kali gaji per bulan. Namun ini hanya sebatas asumsi saja, kemungkinan ada perbedaan dengan yang diberikan langsung oleh perusahaan tersebut.

Syarat dan Kualifikasi Kerja di PT Simone

Syarat dan Kualifikasi Kerja di PT Simone

Nah masuk ke pembahasan selanjutnya adalah mengenai syarat dan kualifikasi kerja di PT Simone Accessary Collection. Dalam melamar sebuah pekerjaan di suatu perusahaan, kita sebagai pelamar tentu harus mengikuti setiap ketentuan yang sudah ditetapkan perusahaan tersebut.

Disini, para pelamar wajib untuk menyiapkan berkas lamaran dan juga memenuhi semua kualifikasii yang telah ditetapkan. Setiap posisi loker yang dibuka, umumnya akan memiliki kualifikasi yang berbeda-beda. Adanya ketentuan kualifikasi sendiri yakni untuk memudahkan perusahaan menjaring kandidat berkualitas.

Maka dari itu kualifikasi ini sangatlah penting untuk diketahui. Sedangkan terkait syarat dokumen lamaran, kami rasa ini bersifat umum. Namun, disini kalian tetap bisa menambahkan beberapa dokumen sebagai dukungan agar lamaran bisa diterima. Berikut informasi kualifikasi dan syarat dokumen yang bisa kalian persiapkan.

Kualifikasi

  • Pria/wanita
  • Usia minimal 18 tahun
  • Tidak bertindik dan bertato dalam tubuh
  • Tinggi badan minimal diatas 155 cm
  • Tidak buta warna
  • Pendidikan minimal SMA/SMK
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Jujur, ulet, dan tekun
  • Dapat bekerja secara individu maupun dalam tim
  • Bersedia bekerja dalam sistem shift
  • Diutamakan Berpengalaman pada bidangnya

Syarat

  • Surat lamaran kerja
  • CV terbaru
  • FC KTP, KK, SKCK
  • FC Ijazah terakhir
  • Transkrip nilai
  • Sertifikat keahlian
  • Surat keterangan sehat
  • Dokumen pendukung lain

Lowongan Kerja PT Simone Accessary Collection

Lowongan Kerja PT Simone Accessary Collection

Bagi yang membutuhkan lowongan kerja di PT Simone ini, kalian bisa langsung mengunjungi halaman ini untuk mendapatkan info tersebut. Ada banyak loker tersedia untuk beberapa posisi yang kerap dibuka oleh perusahaan satu ini.

Semua loker PT Simone yang kami bagikan juga telah dilengkapi dengan beberapa informasi penting, mulai dari kualifikasi, syarat dokumen, benefit dan juga cara melamar. Selain loker di perusahaan ini, ada juga loker dari perusahaan lain yang bisa kalian pilih.

Setiap harinya, kami selalu mengupdate banyak lowongan kerja dari perusahaan-perusahaan terkemuka di Indonesia, baik perusahaan swasta maupun perusahaan BUMN. Bahkan untuk loker spesifik juga tersedia, baik untuk lulusan SMA/SMK, D3, S1, S2 maupun loker magang bisa kalian dapatkan disini.

Kesimpulan

Dari pembahasan diatas dapat kami simpulkan bahwa gaji PT Simone ini terbilang cukup bersaing. Jika di rata-rata, kemungkinan semua karyawan bisa mendapatkan gaji berkisar Rp 5.000.000 per bulannya.

Selain mendapatkan gaji tersebut, para karyawan juga bisa mendapatkan benefit berupa bonus, tunjangan berikut fasilitas. Baik bonus dan tunjangan nantinya akan dibagikan dalam bentuk uang tunai sehingga bisa menambah penghasilan di setiap bulannya.

Photo of author

Indra Bonit

Indra Bonit, lulusan S2 Universitas Indonesia, telah membangun karir menulis selama 7 tahun, fokus pada topik lowongan kerja dan gaji. Keahliannya menginspirasi banyak pencari kerja, memadukan penelitian mendalam dengan pengalaman nyata.

Baca Juga

Tinggalkan komentar